Beralihnya hak atas tanah karena pewarisan adalah salah satu bentuk perbuatan hukum. Pada dasarnya seluruh ahli waris berhak untuk mendapatkan hak warisnya, namun tidak menutup kemungkinan para ahl…
Asas hukum waris Islam tidak memandang perbedaan antara laki-laki dengan perempuan, semua ahli waris baik laki-laki dan perempuan mempunyai hak yang sama sebagai ahli waris. Tetapi hanyalah perba…
Perihal kewarisan di Indonesia dewasa ini masih terdapat beraneka ragam sistem hukum yang mengatur mengenai kewarisan bagi warga negaranya. Hal ini tidak lepas dari masih berpengaruhnya sistem hu…
Pada dasarnya pewarisan adalah suatu perpindahan segala hak dan kewajiban seseorang yang meninggal kepada para ahli warisnya. Adapun pengertian dari hukum waris adalah hukum yang mengatur tentang…
Apabila salah satu dari orang tua meninggal dunia, maka orang tua yang hidup terlama adalah demi hukum menjadi wali dari anak dibawah umur. Jika orang tua yang meninggal dunia tersebut meninggalk…
Pokok pembahasan berkaitan dengan kedudukan hukum waris anak berkewarganegaraan ganda terhadap harta kekayaan orang tua berupa hak milik atas tanah, dengan permasalahan tugas dan wewenang wali te…
Sistem pewarisan yang berlaku dalam adat Batak Toba adalah sistem patrilineal, yakni sistem keturunan berdasarkan garis keturunan laki-laki/Bapak. Konsekuensi dari sistem patrilineal dalam pewari…
Kematian pada seseorang yang akan melaksanakan haji tentu membawa pengaruh dan akibat hukum yakni adanya hubungan hukum yang menyangkut hak para ahli waris terhadap harta peninggalan pewaris. Salah…
Dengan berkembangnya suatu bangsa, pola pikir masyarakatnya pun juga semakin berkembang di Indonesia dengan keragaman budaya dan tradisi serta beragam agama dan keyakinan. Masalah pembagian harta w…
Pasal 3 ayat (2) Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2019 Tentang Perkawinan (selanjutnya disebut UUP) disebutkan bahwa …