Dengan diterapkannya konsep negara hukum, Indonesia wajib menjamin adanya supremasi hukum untuk mencegah terjadinya kesewenang-wenangan oleh aparat penegak hukum demi perlindungan HAM. Salah satu i…
Pada pembahasan skripsi ini yang berjudul Diversi Di Tingkat PenyidikanTerhadap Anak Berhadapan Dengan Hukum Dalam Perkara Penganiayaan Dengan Korban Anak berfokus pada pembahasan terkait upaya div…
Notaris penerima protokol berwenang untuk mengeluarkan grosse akta, salinan akta, dan kutipan akta, serta memiliki tanggungjawab untuk menyimpan protokol dengan baik. Terdapat dugaan tindak pidana …
Bentuk pengawasan terhadap penyidik tindak pidana dalam perkara koneksitas yaitu praperadilan. Dasar pemeriksaan praperadilan salah satunya adalah proses penyidikan dimana penyidikan tindak pidana …
Salah satu objek praperadilan adalah untuk menilai keabsahan suatu penghentian penyidikan. KUHAP tidak mengatur mengenai mekanisme penghentian penyidikan. Dalam praktik, apabila penyidikan dihentik…
Munculnya konsep praperadilan di Indonesia merupakan salah satu upaya pemenuhan hak asasi manusia Persoalan yang muncul dalam penelitian ini adalah seiring dengan perkembangannya pasca Putusan Mahk…
Terorisme merupakan tindak pidana internasional dan kejahatan lintas negara yang mengancam perdamaian dan keamanan nasional maupun internasional. Terorisme juga dikategorikan sebagai kejahatan seri…