Dalam proses Penuntutan perkara anak, Penuntut Umum berkewajiban untuk melakukan proses diversi. Sekalipun konsep diversi sudah diatur dalam ketentuan perundang-undangan, yaitu Undang-Undang Nomo…
Perkembangan teknologi yang kian maju membuat aset dalam bentuk intangible atau tidak berwujud semakin banyak jenisnya. Salah satunya adalah aset digital Non-Fungible Token (NFT), yang mana merupak…
Pajak merupakan salah satu sumber penerimaan negara bagi pelaksanaan dan peningkatan pembangunan untuk kesejahteraan rakyat. Dalam rangka penerapan disiplin pajak, Direktorat Jenderal Pajak membu…
Akibat hukum apabila seorang anak melakukan suatu tindak pidana, maka status anak tersebut dapat disebut sebagai anak yang berhadapan dengan hukum terlepas dari apapun sudah semestinya anak yang …
Restorative justice merupakan proses penyelesaian yang dilakukan di luar sistem peradilan pidana (Criminal Justice System) yang melibatkan pelaku, korban, keluarga korban dan pihak lain yang terk…
Judul penelitian ini adalah Pembinaan Anak Dalam Sistem Pemasyarakatan. Penelitian ini berfokus pada dua rumusan masalah: (1) Filosofi pemenjaraan dalam Sistem Pemasyarakatan Anak, (2) Karakteristi…
Fungsi lembaga pemasyarakatan dalam rangka penegakan hukum pidana dalam sistem peradilan pidana terpadu berdasarkan Undang-Undang No.12 Tahun 1995 meliputi 2 (dua) aspek. Pertama, apabila dilihat…
Kasus penyekapan buruh di Tangerang menunjukkan kerja paksa modern terus berlangsung. Indonesia menempati peringkat teratas perdagangan manusia di dunia. Korban mencapai 3.943 orang. Kasus penyek…
Tindak pidana dapat terjadi kapan saja, dimana saja, dan pada siapa saja. Korban tindak pidana dalam kategori anak masih banyak terjadi. Anak begitu murni dan polos sangat membutuhkan kasih sayan…
Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan adalah pajak atas perolehanhakatas tanah dan/atau bangunan. Objek Pajak Bea Perolehan Hak Atas TanahdanBangunan adalah perolehan Hak Atas Tanah dan/atau Ba…