Adapun salah satu pemerintah daerah kota yang juga diberikan kewenangan untuk mengelola barang milik daerah adalah Kota Surabaya, tetapi ada salah satu permasalahan hukum terkait dengan barang mili…
Tesis ini berjudul “Pembentukan Struktur Dan Penyelenggaraan Badan Bank Tanah Pasca Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 91/PUU XVIII/2020 tentang Pengujian Formil Undang-Undang Cipta Kerja Dan Unda…
Dalam hukum positif Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) dikonsturksikan sebagai pembantu kepala kantor dalam pelaksanaan pendaftaran tanah untuk melaksakan kegiatan-kegiatan tertuntu, yaitu membuat…
Penulis mengangkat tentang status sertipikat hak guna bangunan di areal ruang ter- buka hijau. akan dimulai dengan mengungkapkantentang ruang terbuka hijau sebagai salah satu penataan ruang yan…
Kegiatan reklamasi yang tidak diatur didalam Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar Pokok Agraria mengakibatkan kekaburan hukum. Penelitian ini ditujukan untuk mengkaji ketentua…
Tanah garapan merupakan bagian tanah Negara yang tidak diatur di dalam Undang-Undang Pokok Agraria Nomor 5 Tahun 1960 tentang peraturan dasar pokok agraria. Tanah garapan tidak dilekati dengan su…
Tulisan ini mencoba Mengangkat alas hak bangunan gedung di bawah tanah dari perspektif asas pemisahan horizontal serta pengaruhnya terhadap hak pemilik permukaan tanah yang juga dilihat dari dasa…
Tanah Kas Desa merupakan salah satu kekayaan yang dimiliki oleh suatu Desa yang disebutkan didalam Pasal 1 angka 11 UU No. 6 Tahun 2014 tentang Desa yang menyebutkan bahwa aset Desa merupakan baran…
Seiring perkembangan teknologi, Kementerian Agraria Tata Ruang dan Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia menetapkan Pelayanan Sistem Hak Tanggungan Elektronik selanjutnya disebut (Sistem H…